Rekomendasi OOTD Cardigan Rajut Simpel, Kamu Wajib Coba!
Hai sobat blog...
Rajutan memang dikenal sebagai salah satu bahan dasar pakaian yang bisa melindungi dari cuaca dingin. Beberapa contoh bahan rajut yang terkenal misalnya wol dan kashmir. Keduanya biasa dipakai dalam berbagai model pakaian seperti cardigan.
Cardigan menjadi salah satu outerwear yang dapat menunjang penampilan para wanita. Di antara berbagai cardigan, cardigan dari bahan rajut termasuk ke dalam kategori banyak peminat. Tidak hanya untuk menghangatkan badan ketika cuaca dingin, cardigan rajut juga bisa membuat penampilan makin fashionable.
Cardigan rajut awalnya populer di pertengahan hingga akhir tahun 1990an. Tetapi, oleh selebriti macam Bella Hadid dan Kendall Jenner, cardigan rajut lawas bisa jadi tren baru yang kekinian.
Pemakaiannya juga terlihat feminin. Cardigan rajut dengan potongan pendek di bagian bawah dipakai sebagai atasan, bukan sebagai baju hangat.
Apalagi sekarang cardigan rajut hadir dalam berbagai macam model. Hal itu membuat outer yang satu ini lebih menarik bagi para remaja yang sudah mulai memperhatikan penampilan.
Namun terkadang, terdapat beberapa orang yang masih bingung untuk memadukan cardigan rajut dengan bawahannya. Tenang saja, di sini kamu akan menemukan sejumlah rekomendasi OOTD cardigan rajut simpel.
Sebelum kita membahas lebih lanjut, kamu juga bisa sambil mendengarkan musik atau lagu chord dinda jangan marah marah ketika menyimak ulasan ini. Langsung saja yuk kita bahas.
Tidak ada komentar: